Gambar Sampul Kimia · Sistem Konfigurasi
Kimia · Sistem Konfigurasi
Arifatun Anifah Setyawati

23/08/2021 07:23:45

SMA 10 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman
25Kimia Kelas XB. Hubungan Sistem Konfigurasi Elektron dengan LetakUnsur dalam Tabel Periodik UnsurPerhatikanlah konfigurasi elektron golongan IA berikut.Golongan IAPeriodeUnsurNAKLMNOPQ1Hidrogen112Litium3213Natrium112814Kalium1928815Rubidium372818816Sesium55281818817Fransium872818321881Perhatikan juga konfigurasi elektron periode dua berikut.Periode duaGolonganUnsurNA KLMNOPQI ALitium (Li)321II ABerilium (Be)422III ABoron (B)523IV AKarbon (C)624V ANitrogen (N)725VI AOksigen (O)826VII AFluor (F)927VIII A Neon (Ne)1028Berdasarkan konfigurasi elektron unsur-unsur tersebut dapat ditarikhubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur (nomor golongandan periode) dalam tabel periodik sebagai berikut.1.Jumlah elektron valensi : nomor golongan2.Jumlah kulit elektron: nomor periodePengecualian terjadi pada helium, elektron valensinya 2 tetapi terletak padagolongan gas mulia (VIIIA).